Profil Kecamatan Batu Ampar

Kecamatan Batu Ampar merupakan kecamatan di Kabupaten Kubu Raya yang memiliki luas wilayah 2.002,00 km² dan terdiri dari 15 desa. kecamatan Batu Ampar merupakan kecamatan paling luas di Kubu Raya dengan Luas wilayahnya yang hampir 29 persen dari luas kabupaten Kubu Raya. Adapun jumlah penduduk di baru Ampar hingga semester 1 2010 berjumlah 36,240 jiwa dengan perbandingan 18,737 laki-laki dan […]

Read more

Camat Batu Ampar, Ikhsan Sukendra mengapresiasi upaya PLN peduli kesehatan masyarakat pada Kecamatan Batu Ampar

BATU AMPAR – PLN Unit Induk Wilayah (UIW) Kalbar melalui program PLN Peduli menyerahkan bantuan berupa pembangunan sarana dan prasarana pos pelayanan terpadu (Posyandu) dengan total biaya sekitar Rp 205 juta h untuk 2 Posyandu di Kecamatan Batu Ampar, Kabupaten Kubu Raya pada Selasa (23/7/2019). Bantuan diberikan masing-masing senilai Rp 100 juta untuk Posyandu Desa Batu Ampar dan Rp 105 […]

Read more

Data Puskesmas di Kecamatan Batu Ampar

BATU AMPAR – Berobat di Puskesmas bagi sebagian orang lebih praktis dan lebih nyaman. Ini karena dengan mengunjungi Puskesmas ada kelebihan dan kekurangan, serta ada keunggulan dan kelemahan. Kekurangan dan kelemahan berobat di PKM adalah kita harus meluangkan banyak waktu, karena harus mengantri dan menunggu perawatan. Kelemahan lain adalah kita harus bercampur dengan orang lain yang juga sakit. Kelebihan berobat […]

Read more

Pelatihan Skat Desa di Kecamatan Batu Ampar

KUBURAYA – Desa Sumber Agung merupakan satu diantara desa yang berada di Kecamatan Batu Ampar, Kabupaten Kubu Raya. Luas Wilayah daratan Desa Sumber Agung kurang lebih 36,00 km². Desa Sumber Agung terdiri dari 2 dusun, 4 RW dan 12 RT, adapun dusun-dusun yang terdapat di Desa Sumber Agung antara lain Dusun I dan Dusun II. sumber (PontianakTribun)

Read more
1 10 11 12